1. Definisi new media
New
Media adalah media yang didalamnya terdiri dari gabungan berbagai elemen. Itu
artinya terdapat konvergensi media di dalamnya, dimana beberapa media dijadikan
satu, itu baru disebut new media. Contohnya : Seperti QuickTime movies, suara
yang dimasukkan secara terpisah dan berjalan selama film berjalan. Karena
tiap-tiap elemen memiliki independensi masing-masing, maka masing-masing dapat
dimodifikasi / di-edit kapanpun.
New Media adalah media dapat mengoperasikan sifat otomatis dalam berbagai perangkatnya. Contohnya: Program edit gambar seperti Photoshop dapat dengan otomatis memperbaiki gambar hasil scan, membersihkan gambar dan meningkatkan kontras gambar.
New Media adalah media dapat mengoperasikan sifat otomatis dalam berbagai perangkatnya. Contohnya: Program edit gambar seperti Photoshop dapat dengan otomatis memperbaiki gambar hasil scan, membersihkan gambar dan meningkatkan kontras gambar.
2.
Pandangan mengenai new media
Pada
awal abad ke 19, terdapat berbagai pandangan yang menjadi tolak ukur dari
berbagai pemikiran-pemikiran yang dapat menjadi perubahan di bidang industry.
Setelah berbagai pandangan modern telah muncul, maka terdapat juga perubahan
yang sangat besar dalam bidang media. Media dan teknologi yang digunakan akan
semakin bertambah seiring dengan perubahan zaman dan berbagai pemikiran yang
bersifat modern. Dan para ilmuan pada masa itu sangat percaya bahwa berbagai
pemikiran itu akan membawa transformasi manusia menjadi lebih baik lagi.
Sebagai contoh perkembangan new media adalah computer. Dulu computer berukuran
besar dan hanya sebagai analog sekarang sudah berfungsi lebih baik bahkan
sekarang sudah ada laptop yang bisa dibawa jika berpergian.
3.
Manfaat new media
• Bidang Pendidikan.
Dengan adanya EBOOK,sangat
memudahkan mahasiswa untuk belajar dan mencari materi serta lebih praktis.
• Bidang Pencarian Kerja
Memudahkan seseorang untuk
mengetahui lowongan pekerjaan disuatu tempat.
• Bidang Silaturahmi
Dengan hadirnya facebook,twitter,yahoo,my
space sangat membantu untuk berinteraksi dengan seseorang.
• Bidang Jual Beli
Bidang ini juga adalah bidang yang
bayak di akses orang, karena pembeli dan penjual sama” enak , sebagai contoh
adalah pembeli yang mempunyai sifat malas untuk dating ke store” yang menjual
barang yang di inginkan dapat mengakses website strore yang memiliki
barang yang di inginkan .
4. Komponen new media
Komponen new media yaitu :
- Handphone
- Laptop
- dll.
5. Aplikasi new media
Seiring dengan perkembangan
zaman,aplikasi new media bertambah banyak dan bertambah pesat.
Diantaranya adalah facebook dan youtube.
1.
Facebook
Kata-kata ini sudah tidak asing
ditelinga kita,dari anak-anak hingga orang dewasa berlomba-lomba membuat akun
ini dan memperluas jaringan pertemanan. Disatu sisi,lewat jejaring ini kita
bisa berbagi foto dan video
2.
Youtube
Sebuah media yang sering kita
gunakan,entah itu untuk mengupload video atau pun menonton video tersebut.
Sumber :
http://indarahma.blogspot.com/2011/09/konsep-dasar-new-media-dan-contoh.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar